Main
 
BUDI SANTOSOWednesday, 13.11.2024, 8:03:23 AM



Welcome Guest | RSS
Main
Site menu

Section categories
TIP,TRIK AND MOTIVASI
TIP,TRIK AND MOTIVASI

DETIK

Statistics

Total online: 1
Guests: 1
Users: 0

Main » Articles » PENDIDIKAN » TIP,TRIK AND MOTIVASI

Verifikasi Paypal Lewat Bank Lokal (By : rezasaputra )

Tak dipungkiri bahwa lagi media online bukan hanya sebuah media hiburan, informasi dan pendidikan. Namun tak sedikit orang yang meraup dollar dan hidup dari media canggih ini. Dalam proses transaksi di media online kebanyakan menggunakan media paypal untuk menampung penghasilan mereka. Paypal
yang sudah dipercaya banyak orang inipun meningkatkan pelayanannya
dengan mempermudah proses verifikasi akun. Hanya bermodal dengan buku
tabungan dari bank lokal kita sudah dapat mengubah akun kita yang tadinya unverified menjadi verified tanpa harus memiliki kartu kredit semacam visa, dan lain sebagainya.



Yang perlu disiapkan adalah :


Akun paypal pastinya, dengan garis bawah akun itu bukan tipe personal melainkan premier. Silahkan daftar bagi yang belum memilikinya. Baca panduannya disini


Sebuah kartu kependudukan dan beri nama filenya dengan myidcard.jpg


myidcard.jpg


dan Sebuah buku tabungan [kali ini saya menggunakan buku tabungan mandiri] dengan nama file bankstatement.jpg


bankstatement.jpg


Langkah-langkahnya :


Persiapkan seluruh hal yang perlu ada seperti diatas.


Silahkan buat email yang ditujukan untuk manualverify@paypal.com dengan subject Help me : Verify My Paypal Account, Please


Isi dari email tersebut seperti pada gambar berikut :



Email Permohonan ke Paypal Support



Dan lampirkan kedua image sebelumnya, yakni kartu kependudukan dan buku tabungan


Kirim


Kurang lebih satu hari satu malam, maka akan tiba diinbox sebuah pemberitahuan bahwa akun paypal telah terverifikasi dengan sukses. Dan nikmati kemudahan pencairan penghasilan online anda dari paypal ke buku tabungan anda. :D



Pemberitahuan Akun Paypal Terverifikasi



Selamat mencoba.

Category: TIP,TRIK AND MOTIVASI | Added by: budi (10.09.2011)
Views: 803 | Rating: 0.0/0
Total comments: 0
Name *:
Email *:
Code *:
Login form

KOMENTAR

OLAHRAGA

PENGUNJUNG

BERITA TERKINI


Copyright MyCorp © 2024