Main
 
BUDI SANTOSOSunday, 12.01.2025, 8:59:07 AM



Welcome Guest | RSS
Main
Site menu

Section categories
TIP,TRIK AND MOTIVASI
TIP,TRIK AND MOTIVASI

DETIK

Statistics

Total online: 14
Guests: 14
Users: 0

Main » Articles » PENDIDIKAN » TIP,TRIK AND MOTIVASI

Tips Bikin Baterai Laptop Panjang Umur

Cara Membuat Baterai Laptop Panjang Umur
Menggunakan laptop secara terus-menerus dapat berakibat buruk bagi
baterai laptop. Performa baterai dapat berkurang kinerjanya jika
penggunanya tidak pandai-pandai merawat kondisi baterai agar awet, tahan
lama, dan panjang umur.
Berikut ini tips trik sederhana untuk menjaga kondisi baterai agar tetap maksimal digunakan.

Tips Bikin Baterai Laptop Panjang Umur

1.
Sobat dapat mengoptimalkan baterai dengan memilih fungsi seperti
"Balanced Power Option" dan "Power Saver Option". Mode balance lebih
diutamakan, sedangkan mode saver sendiri menonaktifkan fungsi-fungsi
komponen sistem.

2. Jangan membuka banyak aplikasi atau program secara bersamaan, yang dapat membuat energi baterai cepat terkuras.

3. Kurangi tingkat kecerahan (brightness) dibawah 50%.

4.
Lakukan kalibrasi laptop setidaknya 1 bulan sekali, yaitu dengan charge
sampai penuh baterai ketika indikator menunjukkan sisa kurang lebih
10%. Hal ini untuk membuat kondisi baterai kembali prima.

5. Gunakan cooling pad, untuk meredam suhu panas notebook/netbook saat digunakan.

6.
Tempatkan laptop dialas yang rata dan kering. Jangan diatas
bantal/kasur yang dapat menghambat sirkulasi udara panas dari dalam
laptop.

7. Gunakan baterai dan charger yang asli/original.

Tentu masih banyak tips trik bikin baterai panjang umur, sobat mau menambahkan silahkan sharing lewat komentar.

Category: TIP,TRIK AND MOTIVASI | Added by: budi (08.10.2011)
Views: 676 | Rating: 0.0/0
Total comments: 0
Name *:
Email *:
Code *:
Login form

KOMENTAR

OLAHRAGA

PENGUNJUNG

BERITA TERKINI


Copyright MyCorp © 2025